Selasa, 23 Juli 2013

Cara mengganti Logo Blogger dengan Logo Bergerak

Assalamu'alaikum Wr. Wb.


Bosan dengan logo Blogger yang itu-itu aja?
Sebagian blogger mungkin hanya memasang icon Favicon di blognya dengan simbol gambar diam. Bahkan ada yang masih menggunakan Favicon bawaan berlogo seperti di bawah ini:


Terlihat sangat "MEMBOSANKAN" dan sangat tidak enak dilihat bukan ?
Tapi jangan takut Soobb... Saya akan memberi tips cara paling mudah memasang logo blog  yang bergerak di blog.
Ikuti langkah-langkah berikut:

 Langkah pertama:
  • Masuk ke situs http://www.iconj.com/animated_favicon.php
  • Disitus tersebut tersedia ribuan logo favicon. pilih salah satu yang sesuai keinginan kalian. Kemudian klik logonya. Maka akan muncul pilihan kode Html dalam kotak. 
  • Untuk logo bergerak, pilih kode Html paling atas, untuk yang diam, pilih nomor dua. Copy kode Html yang telah kalian pilih.

Langkah Kedua:
  • Login ke Blogger Sobat
  • Kalau sudah masuk Dasbor, Klik Rancangan 
  • Kemudian Klik Edit Html
  • Cari kode Html di bawah ini:
                 <b:skin><![CDATA[
  • Letakkan / paste-kan kode Html yang telah kalian copy tadi tepat diatas kode tersebut. .
      Untuk melihat berhasil atau tidaknya, klik pratinjau. Bila sukses, pilih simpan. 

 Mudah kan ? 

Wassalamu'alaikum Wr. Wb.

Artikel Terkait

0   komentar

Posting Komentar

Cancel Reply